



- Kredit Macet, Kooperatif, Pengeroyokan dan Damai: Debitur di Batam Ini Malah Digugat Leasing Adira Finance ke Pengadilan
- Setelah Dubes Australia, Saatnya Uni Emirat Arab Kunjungi Batam
- Deputi Bidang Investasi dan Pengusahaan BP Batam Ditunjuk Komisaris Utama Taspen
- Kepala BP Batam Lantik dr Tanto sebagai Direktur RSBP Batam
- BP Batam-Pelaku Usaha Perkuat Sinergi Regulasi JPT lewat FGD
- Samsat Anambas Beri Diskon ke Masyarakat yang Bayar Pajak
- Tanggapan dan Jawaban Bupati Anambas Pandangan Umum RPJMD 2025-2029
- PLN Batam Gelar Diskusi Publik, Jelaskan soal Penyesuaian Tarif Listrik untuk Rumah Tangga Mampu
- PWI Kepri dan Batam Ziarahi Makam Sahabat Sejawat Penuh Haru
- Segera Bergulir Juli Ini, Batam 10K Diikuti Pelari Asing dari Berbagai Negara
Breaking News: Brankas PT KBP Digondol Maling, Rp 83 Juta Raib

Keterangan Gambar : Sejumlah Karyawan PT KBP membawa barang bukti brankas yang sudah dalam kondisi terbuka ke kantor polisi. /Lita
KORANBATAM.COM - PT Konsindo Bangun Perkasa (KBP) yang berada di Jalan Kijang lama Kilometer 6, Kecamatan Tanjungpinang Timur, Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau (Kepri) menjadi sasaran pembobolan maling yang terjadi malam tadi, Rabu (10/2/2021).
Dari kejadian tersebut, pelaku berhasil mencongkel brankas yang berisi uang tunai sebesar Rp83 juta rupiah.
“Kejadiannya tadi malam, dan baru tadi pagi ketahuan. Dimana kondisi brankas sudah terbuka dan uang tunai sudah tidak ada,” ujar salah satu karyawan yang tidak mau disebutkan namanya, Kamis (11/2/2021).
Dari pantauan lapangan, sejumlah karyawan PT Kosindo Bangun Perkasa membawa barang bukti brankas dalam kondisi sudah terbuka dengan menggunakan mobil Double Kabin.
(lita)


