- Guru TK se-Batam Pererat Hubungan lewat Outbound Penutup Tahun 2025
- Embat Kalung Emas 2,5 Gram di Leher Seorang Bocah Demi Gaya Hidup
- Banyak Promo, Rayakan Natal dan Pergantian Tahun dengan Nuansa Baru di Swiss-Belhotel Batam
- RSUD Embung Fatimah Babak Belur, Dihajar Disbudpar Batam 0-4
- Jaga Alam dan Investasi di KPBPB
- Aksi Bersih Gulma di Waduk Duriangkang, BP Batam Ajak Warga Jaga Sumber Air Kota
- Beri Kemudahan Layanan Perizinan, BP Batam Raih Penghargaan Bhumandala Ariti 2025
- Menhan Koleb Bareng TNI AL dan PT Noahtu Shipyard Buat Kapal OPV ke-3 di Batam
- Resmi Dilantik Wali Kota, SWARA Batam Siap Menjadi Mitra Strategis Pemerintah
- Marpolex 2025 di Batam: Bukti Komitmen Indonesia Jaga Laut dari Ancaman Pencemaran
Jalin Silaturahmi, Karutan Kelas II B Karimun Kunjungi Mapolres

Keterangan Gambar : Kunjungan Ka Rutan Negara Kelas IIB Karimun (kiri) di Mapolres Karimun. (Foto : istimewa)
KORANBATAM.COM, KARIMUN - Kepala Rumah Tahanan (Ka Rutan) Negara Kelas IIB Karimun, Dody Naksabani melakukan kunjungan kerja ke Markas Kepolisian Resor (Mapolres) Karimun guna mempererat silaturahmi dan menjalin sinergitas.
Dalam kunjungan itu, Karutan Kelas IIB Karimun disambut langsung oleh Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Karimun, AKBP Muhammad Adenan, SIK di ruang Launge Sarja Arya Racana Polres Karimun Polda Kepri.
“Kunjungan Karutan Kelas IIB Karimun di Polres Karimun ini adalah sebagai bentuk mempererat tali silaturahmi dan menjalin sinergitas antara Rutan Karimun dengan Polres Karimun,” kata Adenan, Kamis (21/1/2021).
Dalam kesempatan tersebut, Kapolres Karimun menyampaikan ucapan terimakasihnya kepada Karutan Kelas IIB Karimun yang telah bersedia mengunjungi Polres Karimun.
“Kunjungan kerja ini sangat penting guna mempererat silaturahmi serta dapat menjalin sinergitas sesama aparat penegak hukum dalam menjaga situasi Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) yang tetap kondusif,” tandasnya.
Sumber: Humas Polres Karimun
▴-▴
▴-▴

























































































