
- Sah.. Jenderal Listyo Sigit Prabowo Dilantik Jadi Kapolri
- Sat Brimob Polda Kepri yang BKO di Papua Bantu Warga Penyambungan Listrik
- Disperindag kota Batam Terbitkan Kartu Kendali BBM Jenis Premium
- 7 Pemain Judi Cingkoko Ditangkap Sat Reskrim Polres Bintan
- Camat Bintan Pesisir Apresiasi Kinerja TNI-Polri Menjaga Kamtibmas
- Polda Kepri Amankan Satu Wanita Pengurus Imigran Ilegal
- 39.167 Pelaku Usaha Mikro Terima Bantuan dari Pemerintah Rp2,4 Juta
- Proyek Pembangunan Infrastruktur Masih Prioritas dalam Musrenbang
- Kepala Perwakilan BI Dukung Dekranasda Kembangkan Batik Batam
- Rudi Ingin Musrenbang Membangun Kota Batam Semakin Baik Lagi
Kabid Humas Polda Kepri Ikuti Workshop Divisi Humas Polri

Keterangan Gambar : Workshop Divisi Humas Polri TA 2020, bertempat di Hotel Biadakara Jakarta Selatan, Pada Senin (23/11/2020). (Foto : istimewa)
KORANBATAM.COM, JAKARTA - Kepala Bidang Hubungan Masyarakat (Kabid Humas) Polda Kepri, Kombes Pol Harry Goldenhardt S., S.IK., M.Si., menghadiri kegiatan Workshop Divisi Humas Polri Tahun Anggaran (TA) 2020 bertempat di Hotel Biadakara Jakarta Selatan, Pada Senin (23/11/2020).
Kegiatan workshop yang digelar oleh Divisi Hubungan Masyarakat (Humas) Polri Tahun Anggaran 2020 ini, berlangsung selama dua (2) hari dan dihadiri oleh Kepala Divisi (Kadiv) Humas Polri, Irjen Pol Raden Prabowo Argo Yuwono, S.I.K., M.Si., para Kepala Biro (Karo) Divhumas Polri dan para Kabid Humas Polda di se-Indonesia dengan mengangkat tema yakni “Manajemen Media Pilkada Dalam Strategi Humas Polri Menciptakan Situasi Kamtibmas Yang Kondusif”.
Dalam kegiatan tersebut, Kabid Humas Polda Kepri, Kombes Pol Harry Goldenhardt S mengatakan bahwa, kegiatan ini untuk menyampaikan hal apa saja yang menjadi permasalahan yang dihadapi dalam menjalankan tugas kehumasan di setiap Polda yang meliputi manajemen media baik pada bidang Penerangan Masyarakat (Penmas), Pengelolaan Informasi & Dokumentasi (PID) dan Multimedia.
Keterangan gambar : Kabid Humas Polda Kepri, Kombes Pol Harry Goldenhardt S memberikan laporan saat menghadiri kegiatan Workshop Divisi Humas Polri TA 2020 bertempat di Hotel Biadakara Jakarta Selatan.
(Foto : istimewa)
“Ya, kegiatan ini adalah untuk menyampaikan hal apa saja yang menjadi permasalahan yang dihadapi dalam menjalankan tugas kehumasan di setiap Polda. Disamping itu, juga tentang strategi menajemen media Polda Kepri dalam menghadapi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak Tahun 2020 di wilayah Provinsi Kepulauan Riau (Kepri),” ujar Kombes Pol Harry Goldenhardt S.
(ilham)
Komentar dengan account Facebook
KESEHATAN
- Cegah Penyebaran Covid-19, Lanal Tarempa Rapid Tes Antigen Seluruh Prajurit dan Berikan Vitamin 0
- Seksi Kesehatan Lanud Hang Nadim Periksa Kesehatan Seluruh Personilnya 0
- Jajaran Polres Tanjungpinang Gelar Aksi Donor Darah 0
- BPJS Kesehatan Cabang Batam Gelar Sarasehan dengan Legiun Veteran, Sosialisasikan Pola Hidup Sehat 0
- Pastikan Kualitas Faskes, BPJS Kesehatan Kembali Lakukan Rekredensialing 0