



- Terus Ingatkan Warga, Kapolsek Bengkong Sebar Banner WhatsApp Waspada Curanmor-Sambang di Titik Rawan
- Kepala BP Batam Lepas Batam 10K 2025
- Kunjungan Sembang Petang Kapolri ke Pesantren UAS, Sinergi Ulama dan Negara
- Dorong Optimalisasi Aset, BP Batam Gelar Konsinyering Penataan dan Pengembangan Agribisnis
- DinSum Tjap Nyonya Gratis untuk Peserta Daftar Ulang Lari Batam 10K
- Kepala BP Batam: Kita Jaga Bersama Kualitas Sumber Air Baku
- Gerak Cepat Polsek Bengkong Sikat Pohon Tumbang Melintang Menutupi Ruas Jalan
- Kepala BP Batam Resmikan Pabrik Solder Stania
- Curah Hujan Tinggi, Kepala BP Batam Hentikan Aktifitas Cut and Fill di Hotel Vista
- Peserta Lari Batam 10K Antusias Daftar Ulang di Hari Pertama
Habiskan Liburan Natal dan Tahun Baru 2022 Hanya di Harris Resort Barelang Batam, Banyak Promo Spesial

Keterangan Gambar : Tampak pemandangan indah dari atas suasana di Harris Resort Barelang Batam. /Dok. Harris Resort Barelang Batam
KORANBATAM.COM - Dalam menyambut serta menghabiskan liburan Natal dan merayakan Tahun Baru 2022, Harris Resort Barelang Batam memberikan promo kamar harga Early Bird yang resort pantainya menghadap langsung ke ikon Jembatan Barelang, Selasa (20/9/2022).
“Perayaan makan malam natal untuk tamu yang menginap akan dimulai dari tanggal 24 Desember atau 25 Desember 2022 mendatang,” ujar General Manager Harris Resort Barelang Batam, Vincent Gunawan kepada media ini.
Dijelaskan Vincent bahwa, promo Christmas Early Bird dengan tipe kamar Harris Garden View seharga mulai dari Rp2.388.000 per malamnya.
Untuk New Year Early Bird tipe kamar Harris Garden View, sambung Vincent, seharga Rp2.988000 termasuk menginap, sarapan pagi, makan malam bagi dua orang dewasa dan dua anak di bawah usia 11 tahun.
“Nah untuk makan malam pas malam tahun baru di pantai itu nanti tanggal 31 Desember 2022 dengan model prasmanan serta hiburan live music dan pesta kembang api. Selain itu, tamu juga akan mendapatkan fasilitas 3 kolam renang dewasa, 1 kolam renang anak, wahana bermain air, akses pantai, Dino Kids Club dan juga fasilitas olahraga lengkap dengan sauna,” jelasnya.
Tunggu apalagi, buruan ke Harris Resort Barelang Batam karena adalah merupakan pilihan yang sangat tepat untuk staycation menghabiskan liburan Natal dan Tahun Baru bersama keluarga, anak dan kerabat.
Informasi dan pemesanan lebih lanjut, Amda bisa menghubungi Harris Resort Barelang yang terletak di Jalan Trans Barelang Batam, dengan nimor telepon 0778 4091111, chat whatsApp 081534091111, email res1-harris-batambarelang@tauzia.com dan situs web https://www.discoverasr.com/en/harris/indonesia/harris-resort-barelang-batam.
(iam)


