Berita Terkini
- Pertamina Sumbagut Jalin Sinergi dengan Kejati Kepri
- Kompetisi Domino Warnai Sumpah Pemuda 2025 di Batam
- Gandeng Grand Batam Mal dan Modena, Properti Ascott Gelar Kompetisi Cumi Masak Hitam Nuansa Halloween
- Libatkan Penegak Hukum TNI-Polri, Petugas Geledah Sel dan Tes Urine Warga Binaan Pemasyarakatan Rutan Batam
- Letkol Cpm Dela Guslapa Partadimadja, Pejabat Baru Dandenpom 1/6 Batam
- PLN Batam dan Maxpower Indonesia Resmikan Pengoperasian 50 Megawatt PLTMG di Momen Hari Listrik Nasional ke-80
- Letkol Inf Yudi Satria Prabowo, Putra Bangkinang Ini Resmi Pimpin Yonif 136 Tuah Sakti
- Camp Pengungsi Vietnam Kini Bernama Galang Heritage Village
- Amsakar: Hari Bakti BP Batam ke 54 Jadi Momentum Perkuat Komitmen dan Kebersamaan
- Senyum Rempang, Wujud Kepedulian BP Batam
Truk Kontainer Tergelincir Nyaris Hantam Pohon di Jalan Mata Kucing Batam

Keterangan Gambar : Screenshot video truk kontainer nyaris terguling di jalan arah ke Mata Kucing, Sekupang, Batam, Kepulauan Riau dari Batuaji, Senin (13/5/2024) sekitar pukul 16.08 WIB. /KoranBatam
KORANBATAM.COM - Satu unit truk kontainer BP 8162 DU nyaris terguling di jalan arah ke Mata Kucing, Kecamatan Sekupang, Kota Batam, Kepulauan Riau (Kepri) dari Batuaji, Senin (13/5/2024) sekitar pukul 16.08 WIB.
Truk ini terhempas ke sisi kanan jalan dan hampir menghantam pohon di depannya. Belum diketahui pasti apakah ada korban jiwa dan penyebab dari kejadian ini.
Pantauan di lokasi, sejumlah pemotor yang melintas penasaran dan melihat peristiwa tersebut.
Arus lalu lintas pun ramai lancar dan tidak mengakibatkan kemacetan yang berarti.
(iam)
▴-▴
▴-▴
Komentar Facebook


























































































